Membuat Gelang Persahabatan (Mudah)


Hai, Mates! Tentunya kalian punya sahabat dong? Apa yang biasa kamu lakuin bareng sahabat selain ngerumpi dan jalan-jalan bareng? Kalau Sampan Mimpi biasanya berbagi ide dengan para sahabat, juga membuat rencana untuk berkreasi bersama sambil jalan-jalan ke obyek wisata.

Salah satu kreasi yang bisa ditukar bersama sahabat adalah membuat gelang persahabatan dan itu sangat mudah! Cukup siapkan benang dan tonton video tutorial dari kami! :D